Mengamalkan Puasa Bicara

Ada dua istilah dalam bahasa Arab yang merujuk pada “puasa”, yaitu “as-siyam” dan “as-saum”. Makna kedua istilah tersebut berbeda, kendati pada intinya sama-sama merujuk pada “puasa”. Lalu, kenapa dalam niat puasa Ramadhan memakai kata as-saum, padahal Al-Quran menggunakan kata as-siyam untuk memerintahkan orang-orang mukmin berpuasa? Allah Swt. berfirman tentang kewajiban berpuasa untuk kaum beriman atau […]